Disini Kita Bisa Belajar untuk tahap Membaca Algoritma dan Cara Menyelesaikan Rubik 3x3x3. Untuk yang belum mengerti Rubik sama sekali atau awam tentang Rubik Cube silahkan untuk membaca Click Belajar Rubik Gampang PEMULA .
Penjelasan untuk Kode Algoritma.
R : Right (layer sebelah kanan)
L : Left (layer sebelah kiri)
F : Front (layer sebelah depan)
B : Back (layer sebelah belakang)
U : Up (layer sebelah atas)
D : Down (layer sebelah bawah)
Bisa dilihat pada gambar dibawah ini :
Menyelesaikan Layer kedua (Second Layer)
Gambar dibawah ini: Posisi Depan Merah, Atas Biru, Kanan Kuning
Catatan : tanda ' (petik/aksen) untuk putaran berlawanan arah jarum jam
Cross
Langkah awal adalah membuat bentuk Cross atau Palang disalah satu sisi Layer. Pilih salah satu Center yang akan Anda jadikan dasar untuk membuat Cross, misalkan warna Putih. Kemudian carilah keempat sisi Edge (Piece yang memiliki 2 warna). Perlu diketahui bahwa Center Piece tidak pernah berubah posisi dan warna center adalah warna akhir dari suatu sisi, maka warna posisi sebelah warna Edge Putih harus memiliki warna yang terhubung dengan warna center sisi sebelahnya. Pada Tahap ini dibutuhkan intuisi untuk menyelesaikannya,
klik Melatih intuisi bermain Rubik . Contoh Gambar:
Menyelesaikan Layer kedua (Second Layer)
Setelah menyelesaikan pada tahap pertama, mari kita lanjut untuk menyelesaikan layer kedua. Tidak usah berlama-lama, ayo cek gambar dibawah ini :
Menyelesaikan Layer Atas
Kemudian disinikitabisabelajar untuk menyelesaikan tahap ini. Silahkan lihat gambar dibawah ini:
Pada gambar diatas adalah posisi untuk menyelesaikan layer atas Kuning.
menggunakan Algoritma : R U R' U R U2 R'
Algoritma dipakai pada saat posisi "Sune" gambar atas
Menyelesaikan Tahap Layer Akhir (Permute Edges)
Inilah tahap akhir untuk permainan Rubik 3x3x3, disinikitabisabelajar menyelesaikan tahap akhir dengan berbagai macam cara.
Ada lagi cara untuk menyelesaikan Rubik Cube 3x3x3, Cek Gambar :
Pertukaran Edges Searah Jarum Jam (CW)
F2 U L R' F2 L' R U F2
Pertukaran Edges Berlawanan Arah Jarum Jam (CCW)
F2 U' L R' F2 L' R U' F2
Tahap ini semua sudah selesai, Jika Anda mengikuti tahapan dan memahami pasti SOLVED. Semoga Berhasil,,,
No comments:
Post a Comment